Kapolsek Klangenan Monitoring Peringatan Maulid Di Desa Serang Klangenan 

    Kapolsek Klangenan Monitoring Peringatan Maulid Di Desa Serang Klangenan 

    Klangenan,  Kab. CIREBON – Kapolsek Klangenan Iptu Ngatidja SH., MH., menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw yang di selengarakan oleh Majelis Sholawat Desa Serang di Halaman Desa Serang, Kecamatan Klangenan. Sabtu (30/9/2023) pukul 22.00 WiB 

    Dalam sambutannya Pejabat Kuwu Desa Serang Sdr. Udin menghaturkan puji syukur kepada Allah Swt karena masih diberikan nikmat sehat nikmat kesempatan dan nikmat kehidupan sehingga dapat melaksanakan maulid nabi Muhammad saw. 

    Dengan memperingati maulid nabi merupakan rasa syukur kepada Allah SWT atas kelahiran Nabi Muhammad yang merupakan rahmat bagi seluruh alam, dan kelahirannya merupakan momentum terbesar dalam sejarah umat manusia. 

    “Rasulullah bersabda bahwa orang yang memuliakan hari kelahirannya akan mendapatkan syafaat di hari kiamat”. Terangnya 

    Beliau juga mengajak majelis taklim untuk selalu berzikir dan bersholawat. “Mudah mudahan dengan zikir dan sholawat kita diberikan kesehatan oleh Allah, Amin”. Ungkapnya. 

    Dalam kesempatan yang sama Kapolsek Klangenan Iptu Ngatidja SH., MH., Perayaan maulid Nabi merupakan momentum untuk mempererat Persaudaraan sesama Warga Negara, jangan mudah terprovokasi oleh pihak pihak tertentu untuk memecah belah umat islam dengan isu isu sara. 

    “Selalu waspada terhadap informasi yang beredar, terutama informasi yang bersifat provokatif apalagi sekarang mendekati Pilwu dan pemilu serentak 2024”. pesannya. 

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek  Ciwaringin Antisipasi Gangguan Kamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI – POLRI POLSEK KALIWEDI JALIN...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polisi Sahabat anak, TK Nahdlatul Mubtadiat Jungjang kunjungi Polsek Arjawinangun.
    Synergritas Bersama TNI. Polri betsamavMasyarakat. 
    Kanit Binmas sambang warga  Sampaikan pesan Kamtibmas  untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif.
    Mengurangi Kemacetan Polsek Sumber lakukan langkah-langkah gatur di perempatan Jl. Ki Bagus Rangin termasuk kelurahan Watubelah.
    Cegah kejahatan malam hari Polsek Plered rutin laksanakan Patroli
    Giat Rutin Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Laksanakan Razia Knalpot Bising
    Mendukung Program pemerintah Bhabinkamtibmas Desa Kebonturi Polsek Arjawinangun monitor kegiatan Posyandu.
    Pesantren Kilat Polresta Cirebon, Langkah Nyata Pulihkan Anak Bangsa dari Tawuran
    Polsek Gegesik Hadir di Tengah Masyarakat, Kanit Binmas Sampaikan Pesan Kamtibmas dalam Pra-Musrenbang 2025
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Cegah kejahatan malam hari Polsek Plered rutin laksanakan Patroli
    Polresta Cirebon Amankan Obyek Wisata Selama Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Melaksanakan pemeliharaan tanaman ketahanan pangan Polsek Susukan oleh anggota Polsek Susukan.
    Sambangi MTS Al Maharesi Siddiq, Kapolsek Talun Berikan Binluh
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Pasca libur lebaran Anggota Polsek Losari Polresta Cirebon sampaikan pesan kamtibmas saat pengamanan obyek vital bank BNI
    Dalam Rangka Mendukung Pelaksanaan Tugas Dan Pelayanan Kepada Masyarakat Polsek Karangsembung Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Guna Antisipasi Tawuran Antar Polsek Talun Patroli Siang

    Ikuti Kami