Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK Kecamtan Kaliwedi

    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    KAB. CIREBON -  Pada Sabtu Siang dini hari anggota patroli Bripka Yoyo Handoyo. Sh. bersama Banggota Bhabinkamtibmas secara intensif melakukan Monitoring kontrol dan pengawasan terhadap gudang PPK yang terletak Gedung serba guna di Desa Kaliwedi Lor Kecamatan Kaliwedi . Langkah ini diambil dalam rangka pelaksanaan Operasi Mantap Praja 2024 guna memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah tersebut. Dalam kegiatan monitoring pengawasan tersebut, Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas memastikan betul untuk kedatangan Surat suara baik  prosedur dan ketentuan terkait pengamanan barang dan kelengkapan untuk Pilkada 2024 ini dilaksanakan  sesuai dengan Standar Oprasional Prosedur ( SOP) . Langkah ini merupakan bagian dari upaya aparat kepolisian untuk mendukung  dan mensukseskan Pilkada tahun 2024 ini serta untuk meningkatkan keamanan masyarakat secara menyeluruh. Kapolresta Cirebon Kombes  Pol Sunarni SIK, SH, MH melalui Kapolsek kaliwedi AKP RINDUWAN mengatakan dari tempat terpisah diharapkan melalui kegiatan monitoring kedatangan surat suara serta pengawasan ini, keamanan dan ketertiban di Wilayah Kecamatan Kaliwedi Khususnya di Desa Kaliwedi Lor dapat terus terjaga dan masyarakat dapat merasa aman serta tenteram. Operasi Mantap Praja 2024 menjadi momentum dalam memperkuat sinergi antara kepolisian dan masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang aman dan bersih dari segala bentuk kejahatan. Apa yang dilakukan oleh Anggota polsek Kaliwedi Bripka Yoyo Handoyo. Sh. bersama Anggota Bhabinkamtibmas dalam Ops Mantap Praja 2024 di Desa Kaliwedi Lor Kecamatan Kaliwedi  tersebut dapat memberikan dampak positif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah tersebut. Dengan kehadiran anggota polri tentunya sangat diharapkan semoga bisa memberikan rasa aman. Nyaman . ujarnya. 

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Pastikan Keamanan Logistik Pilkada, Kapolsek...

    Artikel Berikutnya

    Kapolresta Cirebon Kunjungi Kebun Melon...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Patroli Siskamling polsek Gebang Polresta Cirebon ajak warga cegah kejahatan malam
    Jelang Pilkada 2024 Anggota Polsek Arjawinangun patroli Dialogis bersama satpam perumahan sampaikan pesan Kamtibmas.
    Cegah Tawuran Antar Pelajar Polsek Depok Rutin Gatur Siang
    Polsek Sedong Kontrol Gudang Logistik Pilkada di PPK Kec. Sedong, Pastikan Pilkada 2024 Aman
    Cegah Kriminalitas, Patroli Polsek Depok Sambangi Obyek Vital
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Ketahanan Pangan Polsek Talun Polresta Cirebon.
    Jaga Kondusiiftas Jelang Piikada 2024, Polsek Sedong Laksanakan Patroli Malam Hari
    Kuwu Desa Pabedilan Wetan Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Pasca libur lebaran Anggota Polsek Losari Polresta Cirebon sampaikan pesan kamtibmas saat pengamanan obyek vital bank BNI
    Dalam Rangka Mendukung Pelaksanaan Tugas Dan Pelayanan Kepada Masyarakat Polsek Karangsembung Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Guna Antisipasi Tawuran Antar Polsek Talun Patroli Siang

    Ikuti Kami