Monitor Giat Pengecekan TPS 01 Desa Tegalkarang oleh Forkopimda Kab. Cirebon.

    Monitor Giat Pengecekan TPS 01 Desa Tegalkarang oleh Forkopimda Kab. Cirebon.
    KAB. CIREBON -  Pada hari Rabu tanggal 27 November 2024 pukul 10.00 wib s/d 09.35 Wib, Telah di laksanakan pengecekan TPS 01 Blok... Desa Tegalkarang Kecamatan Palimanan Kab Cirebon oleh Forkopinda, KPU dan Bawaslu Kab. Cirebon serta Forkopincam kec. Palimanan.Dalam giat tersebut di hadiri oleh Pj. Bupati Cirebon Drs. H. Wahyu Mijaya, SH., MSi., Kapolres Cirebon Kombes Pol Sumarni., S.I.K., S.H., M.H, Dandim 0620/Kab. Cirebon LETKOL INF ADITYA WIRA RESPATI, S.E., Kajari Kab. Cirebon YUDHI KURNIAWAN, S.H. ., Ketua KPU Kab Cirebon Sdri. Esya Karnia Puspawati SH, Ketua Bawaslu Kab Cirebon Sdr Sadarudin Parapat S.Pd, Kabag Ops Polresta Cirebon Akbp. Purnama SH., Camat Palimanan Drs. H. KUSDIONO., Kapolsek Gempol KOMPOL RYNALDI NURWAN, S.H, ., M.H Danramil Gempol Kapten ARH. JUMADI., Ketua Panwascam Palimanan , Ketua PPK Palimanan TORI, Kuwu Tegalkarang NURHAESIH., Pers Pengamanan TPS serta Bhabinkamtibmas BRIPKA NANA F, S.H dan Babinsa.Kegiatan tersebut dalam rangka mengecek situasi pelaksanaan pencoblosan di TPS dan kesiapan/kekuatan personil dalam pengamanan.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Monitor Giat Pengecekan TPS 05 dan 06 Kelurahan...

    Artikel Berikutnya

    Polresta Cirebon Berikan Pelayanan Pencoblosan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Wakapolresta Cirebon AKBP  Imara Utama. SIK, MH Tinjau Langsung Pilkada 2024 Di TPS 07 Desa Kondangsari
    Untuk menjaga situasi kamtibmas dini hari jajaran Polsek Kaliwedi laksanakan Patroli malam jelang Subuh.
    Kapolsek Dukupuntang Bersama Anggota Lakukan Pengamanan Pendistribusian Kotak Suara Pilkada Tahun 2024 Dari PPK Kecamatan Dukupuntang Ke Desa Desa Di Wilayah Hukum Polsek Dukupuntang
    Jelang Pilkada 2024 Anggota Polsek Arjawinangun patroli Dialogis bersama satpam perumahan sampaikan pesan Kamtibmas.
    Apel serta Pergeseran Pasukan TPS Dan Pengawalan Pendistribusian Logistik Pilkada 2024 Ke PPS
    Ops Mantap Praja Anggota Patroli polsek kakiwedi laksanakan Monitoring kedatangan surat suara di Gudang PPK  Kecamtan Kaliwedi
    Kepala Dusun 03 Desa Lemahabang Polsek Lemagabang  Bpk M. Gofar Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kapolsek Karangsembung Gelar Jumat Curhat Bersama dengan Perangkat desa Toko Masyarakat dan Warga desa Seuseupan sekaligus menyampaikan pesan kamtibmas guna Menciptakan Suasana Kondusifitas di Lingkungan Cooling System menjelang pilkada serentak 2024.
    Hari Kesehatan Nasional ke-58, Azis : Momentum Pembangunan Kesehatan yang Berkelanjutan
    Dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif jelang Pilkada tahun 2024, Polsek Sedong rutin lakukan patroli malam.
    Polsek Talun Berikan Pelayanan PH Pagi
    Personil Polsek Plered Monitoring giat Takbir Keliling di malam Hari Raya Idul Fitri 1445 H, di Ds. Panemvahan kec. Plered
    Pasca libur lebaran Anggota Polsek Losari Polresta Cirebon sampaikan pesan kamtibmas saat pengamanan obyek vital bank BNI
    Dalam Rangka Mendukung Pelaksanaan Tugas Dan Pelayanan Kepada Masyarakat Polsek Karangsembung Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Guna Antisipasi Tawuran Antar Polsek Talun Patroli Siang

    Ikuti Kami